Desain Taman Vertikal Bikin Rumah Nyaman

Desain Taman Vertikal dikenal sejak 500 SM ketika Raja Nebukadnezar II membangun Taman Gantung Babilonia untuk mengobati kerinduan pada isterinya yang bernama Ailed. Taman vertikal merupakan salah satu alternatif bagi individu yang ingin menikmati tanaman sebagai bentuk dari Green Lifestyle tapi terkendala dengan terbatasnya ruang atau lahan untuk menanam.

Media tanam untuk taman ini juga bermacam, ada yang dari cocopeat, tali ijuk, dan sedikit yang menggunakan tanah karena pada dasarnya asalkan asupan kebutuhan hara tanaman cukup, tanaman yang digunakan untuk taman vertikal masih bisa tumbuh dengan baik.

Berikut beberapa contoh desain taman vertikal untuk desain rumah anda.

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

Desain Taman Vertikal, Desain Taman Rumah Minimalis

sumber gambar: home-designing.com